Skip to main content

Posts

Showing posts from December, 2019

TIPS SEO 2019 YANG MUNGKIN SAJA PERLU KAMU BACA

Tip SEO 2019 tidak jauh – jauh dari sebelumnya, kalau kita simpulkan sebenarnya semua pembahsan tentang SEO tertuju pada kepuasan pembaca atau sering kita sebut User Experience. Namun apakah hanya itu ? Tentu saja tidak, ada beberapa point lainnya yang akan kita coba bicarakan di sini. Selamat menyimak. Seperti biasa, sebelum saya menulis panjang lebar tentang tips SEO 2019, di sini saya bukanlah seorang pakar SEO, jadi apa yang nantinya saya tuliskan bisa jadi berasal dari pemikiran saya. Dan saya hanya berharap tulisan ini dapat memberikan wacana baru temen – temen yang masih setia bermain SEO. Sebagaimana sudah kita ketahui semua, SEO adalah Search Engine Optimization, yaitu upaya yang kita lakukan di dalam website dan juga diluar website yang bertujuan untuk menaikan posisi SERP pada kata kunci tertentu. Di ini tidak akan kita bahas panjang lebar tentang pengertian SEO. Silahkan baca lagi tulisan tentang SEO di blog ini. TIPS SEO 2019 Tahun demi tahun, Google semakin pintar dengan

Cara Mempercepat Proses Shutdown/Restart atau Booting di Laptop Windows

Tips, trik, tutorial dan langkah langkah percepat shutdown dan booting di laptop,  komputer  atau pc Windows 10, 8/8.1 dan 7 dalam 5 detik  - Ada banyak cara yang dapat kita lakukan untuk dapat meningkatkan performa suatu proses yang ada dalam perangkat kita, contohnya kinerja prosesor dan RAM. Hal ini juga berlaku terhadap beberapa fitur yang ada dalam perangkat tersebut. Gunanya agar kita dapat menikmati fitur tersebut tanpa mengalami kendala yang besar, misalkan saja loading atau selalu ngehang. Tentu hal ini tidak mengenakkan buat anda sendiri mengingat fitur tersebut sangat penting atau anda terdesak waktu menggunakan fitur tersebut. Admin AmalanKomputer pun banyak kali merasakan masalah masalah tersebut. Masalah yang admin selalu hadapi adalah loading saat melakukan restart, shutdown dan booting dari laptop sistem operasi windows 8/8.1. Tapi admin menyadari bahwa hal itu terjadi karena spesifikasi prosesor dan keseluruhan komponen yang ada di laptop adalah spesifikasi yang r

Cara Backup Data Komputer Windows XP, 7 (Praktis Tanpa Ribet)

Mempunyai komputer berbasis Windows berarti juga harus tahu cara  backup  data komputer Windows tersebut baik Windows XP, 7 atau yang lainnya. Tapi seberapa seringkah Anda melakukan backup data komputer Anda? Bukan lagi rahasia jika cepat atau lambat Anda perlu mem-backup data di komputer. Anda pun sangat disarankan untuk melakukan backup data komputer sebelum instal ulang. Cara backup data komputer Windows sebenarnya sangat mudah. Pada artikel ini, Gelas Komputer akan menjelaskan bagaimana cara mem-backup data komputer berbasis Windows XP dan Windows 7. Cara Backup Data Komputer Windows XP, 7 (Praktis Tanpa Ribet) Apa fungsi Windows Backup & Restore? Program ini menyediakan  backup  untuk semua file Anda termasuk mem-backup sistem  setting  dan  file program . Secara otomatis, program  backup  ini bekerja setiap minggu, tetapi Anda bisa mengatur waktu kerjanya atau bahkan mematikannya. Pada saat hal buruk terjadi, Anda dapat menggunakan program  backup  ini untuk meng

3 Cara Membuka Komputer yang Lupa Terkunci Password Windows 7

3 Cara Membuka Komputer yang Lupa Terkunci Password Windows 7.   Pernahlah suatu saat Anda dibuat bingung karena komputer Anda Terkunci Password? Untuk melindungi data-data Anda dari orang-orang tak bertanggung jawab,  password  komputer sangatlah penting. Windows 7 memungkinkan Anda untuk memiliki beberapa akun dengan  password  yang berbeda-beda. Namun ada kalanya Anda memakai  password  yang panjang dan suatu saat komputer atau laptop Anda justru terkunci karena Anda lupa  password  yang Anda masukkan sendiri. Pada artikel ini, Gelas Komputer akan memberikan 3 cara untuk membuka komputer yang terkunci  password  di Windows 7 3 Cara Membuka Komputer yang Lupa Terkunci Password Windows 7 Log in melalui safe mode Salah satu cara untuk  log in  ke Windows 7 Anda adalah dengan cara masuk melalui  safe mode.  Untuk kasus ini Anda harus menggunakan akun  built in administrator . Melalui akun ini Anda dapat  log in  tanpa menggunakan  password  apapun. Jika akun ini ti